ANALISIS STRATEGI PROMOSI DALAM PENGEMBANGAN PARIWISATA (Studi Kasus pada Ranu Klakah di Kecamatan Klakah Kabupaten Lumajang)

Fakhrurrozi, Moekhammad (2019) ANALISIS STRATEGI PROMOSI DALAM PENGEMBANGAN PARIWISATA (Studi Kasus pada Ranu Klakah di Kecamatan Klakah Kabupaten Lumajang). [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
Abstrak_watermark.pdf

Download (253kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
Bab 1_watermark.pdf

Download (813kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
Bab 2_watermark.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
PDF
Bab 3_watermark.pdf

Download (574kB) | Preview
[img] PDF
Bab 4_watermark.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] PDF
Bab 5_watermark.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (196kB)
[img]
Preview
PDF
Daftar Pustaka_watermark.pdf

Download (198kB) | Preview

Abstract

Pariwisata adalah salah satu mesin penggerak perekonomian dunia yang terbukti mampu memberikan kontribusi kemakmuran sebuah negara. Pembangunan pariwisata mampu menggairahkan aktivitas bisnis untuk menghasilkan manfaat sosial, budaya dan ekonomi yang signifikan bagi suatu negara. Di Indonesia sektor pariwisata sering dianggap sebagai jawaban untuk menghadapi berbagai masalah ekonomi. Kesulitan ekonomi yang diakibatkan oleh ekspor non-migas yang menurun, impor yang naik, dan pembangunan yang timpang, dipandang dapat diatasi dengan industri pariwisata karena industri pariwisata dapat menciptakan lapangan kerja baru yang memberikan lebih banyak peluang ekonomi. Ranu Klakah mempunyai potensi yang bagus untuk dijadikan destinasi wisata karena memiliki tempat yang strategis. Meskipun memiliki potensi yang bagus, namun terdapat beberapa permasalahan yang ada di Ranu Klakah antara lain lemahnya promosi objek wisata yang menjangkau publik atau wisatawan secara luas terutama wisatawan yang melakukan perjalanan dengan motivasi mempelajari atau mengadakan penelitian tentang potensi wisata. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif, pendekatan yang dilakukan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dan metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif.

Item Type: Undergraduate Thesis
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: ITB WIGA LUMAJANG > Program Studi Manajemen > Skripsi Program Studi Manajemen
Depositing User: Admin Repo
Date Deposited: 03 Mar 2020 13:18
Last Modified: 03 Mar 2020 13:18
URI: http://repository.itbwigalumajang.ac.id/id/eprint/732

Actions (login required)

View Item View Item