ANALISIS KONTRIBUSI RETRIBUSI DAERAH DAN PAJAK DAERAH DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN LUMAJANG

Sumandi, Ika Saputri Nur (2018) ANALISIS KONTRIBUSI RETRIBUSI DAERAH DAN PAJAK DAERAH DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH KABUPATEN LUMAJANG. [Undergraduate Thesis]

[img]
Preview
PDF
Abstrak_watermark.pdf

Download (441kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
Bab 1_watermark.pdf

Download (676kB) | Preview
[img]
Preview
PDF
Bab 2_watermark.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
PDF
Bab 3_watermark.pdf

Download (860kB) | Preview
[img] PDF
Bab 4_watermark.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] PDF
Bab 5_watermark.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (381kB)
[img]
Preview
PDF
Daftar Pustaka_watermark.pdf

Download (533kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui berapa kontribusi Retribusi Daerah dan Pajak Daerah terhadap Anggaran Pendapatan, Pertumbuhan Pendapatan Asli Daerah (PAD), dan Belanja Daerah (APBD) serta sektor-sektor mana saja dari PAD yang sebaiknya dikembangkan dalam meningkatkan PAD di Pemerintah Kabupaten Lumajang. Selanjutnya setelah melakukan perhitungan dan menganalisa data, maka mendapatkan hasil bahwa kontribusi PAD terhadap APBD Pemerintah Kabupaten Lumajang pada periode 2011-2015, mencapai 9,93% dari angka tersebut dapat disimpulkan bahwa kontribusi Pendapatan Asli Daerah (PAD) terhadap Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Lumajang dari tahun 2011 sampai 2015 dengan kategori kemampuan keuangan daerah sangat kurang. Perhitungan dan analisa data untuk kontribusi Pajak Daerah terhadap Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Lumajang periode 2011-2015, mencapai 18,9% dari angka tersebut dapat disimpulkan bahwa kontribusi Pajak Daerah (PD) terhadap Anggaran Pendapatan Asli Daerah (APBD) Kabupaten Lumajang tahun 2011-2015 dengan kategori kemampuan keuangan daerah kurang. Perhitungan dan analisa data untuk kontribusi Retribusi Daerah (RD) terhadap Pendapatan Asli Daerah dari tahun 2010-2015 mengalami kenaikan yang signifikan yaitu dengan rata-rata 21,97 dengan kategori kemampuan keuangan daerah kurang. Pertumbuhan PAD Kabupaten Lumajang periode 2011-2015 mengalami penurunan dan peningkatan, mencapai rata-rata sebesar 14,7%, jadi angka tersebut dapat disimpulkan bahwa pertumbuhan PAD Kabupaten Lumajang 2010-2015 sudah cukup baik. Untuk meningkatkan kemampuan keuangan daerah Kabupaten Lumajang harus berupaya meningkatkan Pendapatan Asli Daerah serta menjadikan PAD sebagai sumber penggerak pertumbuhan ekonomi dengan menggali potensi PAD sebaik mungkin

Item Type: Undergraduate Thesis
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: ITB WIGA LUMAJANG > Program Studi Akuntansi > Skripsi Program Studi Akuntansi
Depositing User: Admin Repo
Date Deposited: 15 Oct 2019 01:57
Last Modified: 11 Jan 2023 07:34
URI: http://repository.itbwigalumajang.ac.id/id/eprint/441

Actions (login required)

View Item View Item