Hakim, Ikhwanul and Wirawan, Rendra and marsuhin, marsuhin and Fitria, Novy (2022) Menilai dan Mengukur Tingkat Retensi Melalui Kepuasan. In: Progress Conference, 31 Mei 2022, Institut Teknologi Dan Bisnis Widya Gama Lumajang.
PDF
4. View of Menilai dan Mengukur Tingkat Retensi melalui Kepuasan.pdf Download (6MB) |
|
PDF
Cek Plagiasi - Menilai dan mengukur.pdf Download (5MB) |
Abstract
Keberhasilan sebuah institusi pendidikan tinggi tergantung dari seberapa besar retensi itu dibentuk dan kepuasan mahasiswa merupakan faktor penting dalam mencapai retensi tersebut. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh langsung citra isntitusi, kualitas layanan, persepsi harga, dan kepuasan mahasiswa terhadap retensi mahasiswa serta pengaruh citra institusi, kualitas layanan, dan persespi harga terhadap kepuasan mahasiswa dan pengaruh tidak langsung citra institusi, kualitas layanan, dan persepsi harga terhadap retensi mahasiswa melalui kepuasan mahasiswa. Sebanyak 100 mahasiswa Institut Teknologi dan Bisnis Widya Gama Lumajang turut berpartisipasi sebagai responden dalam penelitian ini. Model Persamaan Struktural berbasis SmartPls 3.0 digunakan untuk menguji hipotesis yang diajukan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat pengaruh langsung citra institusi dan pesepsi harga terhadap retensi mahasiswa dan juga persepsi harga tidak mempengaruhi kepuasan mahasiswa. Berdasarkan implikasi praktis kepuasan mahasiswa memiliki peran mediasi penting atas pengaruh citra institusi dan kualitas layanan yang di nilai mahasiswa untuk mendorong kemauan tetap tinggal dan menyelesaikan studinya sampai lulus di Institutt Teknologi dan Bisnis Widya Gama Lumajang serta kepuasan mahasiswa tidak memiliki peran mediasi penting atas pengaruh persepsi harga terhadap retensi mahasiswa.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Depositing User: | Mr rouf abdur |
Date Deposited: | 11 Jan 2024 05:03 |
Last Modified: | 11 Jan 2024 10:08 |
URI: | http://repository.itbwigalumajang.ac.id/id/eprint/2067 |
Actions (login required)
View Item |