ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN (STUDI PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR SEMEN DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2014-2018)

Wafa, Mohammad Ali (2021) ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN (STUDI PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR SEMEN DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2014-2018). [Undergraduate Thesis]

[img] PDF
Cover.pdf

Download (207kB)
[img] PDF
Abstrak_watermark.pdf

Download (285kB)
[img] PDF
Bab 1_watermark.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
Bab 2_watermark.pdf

Download (2MB)
[img] PDF
Bab 3_watermark.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
Bab 4_watermark.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] PDF
Bab 5_watermark.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (287kB)
[img] PDF
Daftar Pustaka_watermark.pdf

Download (470kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana perkembangan kinerja keuangan perusahaan sub sektor semen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama lima tahun sejak tahun 2014 sampai dengan tahun 2018 dengan menggunakan analisa rasio keuangan. Rasio-rasio keuangan yang digunakan adalah rasio likuiditas, rasio solvabilitas, rasio profitabilitas, rasio aktivitas, dan rasio nilai pasar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara umum rasio keuangan perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia mengalami fluktuasi, namun diantaranya terdapat beberapa perusahaan yang memiliki rasio keuangan yang baik dan rasio keuangan yang kurang baik.

Item Type: Undergraduate Thesis
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: ITB WIGA LUMAJANG > Program Studi Manajemen > Skripsi Program Studi Manajemen
Depositing User: Admin Repo
Date Deposited: 09 Feb 2022 06:48
Last Modified: 09 Feb 2022 06:48
URI: http://repository.itbwigalumajang.ac.id/id/eprint/1357

Actions (login required)

View Item View Item