PENGARUH RASIO PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DANUKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2018-2020

Efendi, Muhammad Yusuf (2022) PENGARUH RASIO PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DANUKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2018-2020. [Undergraduate Thesis]

[img] PDF
Cover.pdf

Download (39kB)
[img] PDF
Abstrak_watermark.pdf

Download (169kB)
[img] PDF
Bab 1_watermark.pdf

Download (611kB)
[img] PDF
Bab 2_watermark.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
Bab 3_watermark.pdf

Download (1MB)
[img] PDF
Bab 4_watermark.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] PDF
Bab 5_watermark.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (171kB)
[img] PDF
Daftar Pustaka.pdf

Download (96kB)

Abstract

Tujuan: Penelitian ini yaitu untuk menguji dan menganilisis pengaruh profitabilitas, likuiditas dan ukuran perusahaan terhadap kebijakan deviden pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2018-2020. Metode penelitian: Data yang diperlukan dalam penelitian ini adalah data sekunder dengan jumlah sampel sebanyak 52 laporan keuangan tahunan perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEItahun 2018-20120. Data yang diperleh dianalisis dengan menggunakan uji regresi linier berganda. Hasil: hasil pengujian menunjukkan bahwa profitabilitas tidakberpengaruh terhadap kebijakan deviden,likuiditas memiliki kebijakan deviden. Kebijakan deviden dapat dijelaskan oleh profitabilitas, likuiditas, dan ukuran perusahaansebesar 38,6% dan sisanya sebesar 61,4% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti pada penelitian ini

Item Type: Undergraduate Thesis
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: ITB WIGA LUMAJANG > Program Studi Akuntansi > Skripsi Program Studi Akuntansi
Depositing User: Admin Repo
Date Deposited: 22 Dec 2022 07:55
Last Modified: 22 Dec 2022 07:55
URI: http://repository.itbwigalumajang.ac.id/id/eprint/1671

Actions (login required)

View Item View Item