Putri, Kiki Eka (2019) PENGARUH INTENSITAS ASET TETAP, LEVERAGE, RETURN ON ASSET, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK PADA PERUSAHAAN DAGANG BESAR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. [Undergraduate Thesis]
PDF
Cover.pdf Download (98kB) |
|
PDF
Abstrak_watermark.pdf Download (239kB) |
|
PDF
Bab 1_watermark.pdf Download (642kB) |
|
PDF
Bab 2_watermark.pdf Download (1MB) |
|
PDF
Bab 3_watermark.pdf Download (1MB) |
|
PDF
Bab 4_watermark.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
|
PDF
Bab 5_watermark.pdf Restricted to Repository staff only Download (322kB) |
|
PDF
Daftar Pustaka_watermark.pdf Download (288kB) |
Abstract
Dalam merealisasikan pembangunan nasional perlu memperhatikan beberapa masalah khususnya di masalah pembiayaan. Salah satu sumber pembiayaan pembangunan dapat berasal dari dalam negeri yaitu pajak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Intensitas Aset Tetap, Leverage, Return On Asset, dan Ukuran Perusahaan terhadap Penghindaran Pajak pada Perusahaan Dagang Besar yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan – perusahaan dagang besar yang terdaftar di Bursa Efek indonesia sebanyak 37 perusahaan. Dalam penentuan sampel menggunakan metode nonprobability sampling dengan tekik purposive sampling sehingga didapat jumlah sampel sebanyak 12 perusahaan dan jumlah pengamatan (observasi) selama 5 tahun. Data yang digunakan adalah data sekunder yaitu laporan keuangan audit akhir tahun yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2014-2017 dan dianalisis dengan teknik analisis linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel Intensitas Aset Tetap, Leverage, dan ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap Penghindaran Pajak. Sedangkan variabel Return On Asset berpengaruh terhadap Penghindaran Pajak
Item Type: | Undergraduate Thesis |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | ITB WIGA LUMAJANG > Program Studi Akuntansi > Skripsi Program Studi Akuntansi |
Depositing User: | Admin Repo |
Date Deposited: | 28 Jan 2022 13:37 |
Last Modified: | 28 Jan 2022 13:37 |
URI: | http://repository.itbwigalumajang.ac.id/id/eprint/1326 |
Actions (login required)
View Item |